UNIKA WIDYA KARYA KEMBALI BERBAGI TAKJIL

Divisi Islam dari Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Kerohanian,  Unika Widya Karya kembali berbagi takjil gratis kepada pengguna jalan di depan kampus. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis. 27 Maret 2025 mulai pukul 16.00 menyusul kegiatan serupa pada Senin, 24 Maret 2025.           “Alhamdulillah, kegiatan yang kami rencanakan hanya untuk satu hari ini akhirnya bisa berjalan untuk dua hari. Dukungan dosen…

Read More

DIVISI ISLAM UNIKA WIDYA KARYA BERBAGI TAKJIL

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Kerohanian Divisi Islam, Unika Widya Karya mengadakan kegiatan berbagi takjil gratis. Kegiatan bagi-bagi takjil gratis tersebut dilakukan di seputaran kampus, pada Senin, 24 Maret 2025. Kegiatan mahasiswa tersebut mendapat tanggapan dan dukungan yang baik dari segenap dosen dan tendik, sehingga kegiatan serupa akan diadakan lagi pada Kamis, 27 Maret 2025. “Dengan kegiatan ini kami harapkan…

Read More

JURNAL AKUBIS, FEB UKWK RAIH AKREDITASI SINTA 5

Prestasi membanggakan kembali diraih oleh Unika Widya Karya. Jurnal Akubis: Akuntansi dan Bisnis yang dikelola oleh Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Unika Widya Karya, berhasil memperoleh akreditasi baru dengan peringkat SINTA 5 berdasarkan Surat Keputusan Direktur Jenderal Riset dan Pengembangan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 10/C/C3/DT.05.00/2025 tentang Peringkat Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode…

Read More

EVALUASI VISI-MISI DAN PERNINJAUAN KURIKULUM PRODI AKUNTANSI, UNIKA WIDYA KARYA

Program Studi Akuntansi Unika Widya Karya Malang telah menyelesaikan rangkaian kegiatan evaluasi serta penyusunan draft visi, misi, tujuan, dan peninjauan kurikulum. Kegiatan ini melibatkan berbagai pemangku kepentingan, termasuk alumni, pengguna lulusan, serta organisasi profesi, dengan total peserta sebanyak 13 orang. Seluruh rangkaian kegiatan ini dikoordinasikan oleh Ketua Program Studi Akuntansi, Dr. Lis Lestari S., M.Si. Evaluasi dan pembentukan draft…

Read More

WEBINAR FAKULTAS TEKNIK, UNIKA WIDYA KARYA

Fakultas Teknik Universitas Katolik Widya Karya Malang mengadakan Webinar Series Session 5 pada Sabtu, 22 Maret 2025, yang dihadiri oleh dosen dan mahasiswa dari berbagai program studi teknik. Acara ini bertujuan untuk memperluas wawasan peserta mengenai topik-topik terkini dalam bidang teknik, dengan fokus pada proses manufaktur dan keberlanjutan lingkungan. Webinar ini dimoderatori oleh Harsa Dhani, S.T., M.T., Ph.D., yang…

Read More

“BERMAIN”  MELALUI JUSTITIA UNITED FUTSAL CLUB (JUF)

“Bermainlah dalam permainan, tetapi janganlah main-main! Mainlah dengan sungguh-sungguh tetapi permainan jangan dipersungguh. Kesungguhan permainan terletak dalam ketidaksungguhannya, Barang siapa mempermainkan permainan, akan menjadi permainan permainan.Bermainlah untuk bahagia tetapi janganlah mempermainkan bahagia. (Drijarkara) JUSTITIA UNITED FUTSAL CLUB (JUF)  merupakan kegiatan bermain futsal yang diselenggarakan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum (BEM FH) Universitas Katolik Widya Karya Malang. Kelompok ini dibentuk…

Read More

UKWK MENDUKUNG FKAUB MALANG BERBAGI 1000 TAKJIL

Jumat sore, 21 Maret 2025, Forum Komunikasi Antar Umat  Beragama (FKAUB) Malang membagi 1000 takjil di seputaran Balai Kota Malang. Semua perguruan tinggi di Malang diundang untuk ikut terlibat. Panitia menyampaikan ucapan terima kasihnya kepada Unika Widya Karya sebagai satu-satunya perguruan tinggi swasta di Malang yang hadir dan ikut mendukung pembagian 1000 takjil tersebut.           Pdt. David Tobing selaku…

Read More

BAZAAR KEWIRAUSAHAAN PRODI MANAJEMEN

Prodi Manajemen Unika Widya Karya mengadakan Bazzar Kewirausahaan di lapangan tengah kampus. Kegiatan tersebut akan berlangsung selama 7 kali hari Kamis selama bulan Maret-Juni 2025. Kamis, 20 Maret 2025 merupakan bazaar hari pertama. Adapun menu-menu yang ditawarkan ada makanan berat dan makanan ringan serta aneka minuman. Peserta bazaar seluruhnya adalah mahasiswa Prodi Manajemen yang memprogram MK Praktik Kewirausahaan. “Yang…

Read More

PELAYANAN KOOR OLEH JUSTITIA VOICE

Justitia Voice, team paduan suara Fakultas Hukum Unika Widya Karya melayani tugas koor dalam Misa Minggu Prapaskah II, 16 Maret 2025 di Paroki Ratu Rosari Fatima, Ksatrian-Malang. Paduan suara di bawah asuhan Ursula Asterisci Renaissans, S.Sn tersebut mempersembahkan lagu-lagu dalam perpaduan bahasa Indonesia dan bahasa Latin.           Misa Minggu Prapaskah II dipersembahkan oleh RD Aurelius Andri Wibowo yang juga…

Read More

MANAGEMENT DAY 2025 UNIKA WIDYA KARYA

Seusai acara Forkom Prodi Manajemen berakhir, peserta segera bersiap menuju kota Batu. Acara lanjutannya adalah Management Day yang berlangsung selama dua hari, yakni tanggal 14-15 Maret 2025 dengan menggunakan tempat di Roemah YWI Batu. Pada kesempatan di hari pertama, mahasiswa Manajemen tingkat 1, 2, dan 3 berkesempatan menimba pengalaman dari Alumni. Alumni yang hadir adalah Kak Septa dan Kak…

Read More