LOMBA DIVERSIVIKASI PANGAN, Kreatif Mengolah Ubi Jalar

Fakultas Pertanian Universitas Katolik Widya Karya Malang mengajak seluruh sekolah SMA maupun SMK Se-Malang Raya untuk berpartisipasi dalam Lomba Diversifikasi Pangan Tahun 2016 dengan tema “Aneka Kreasi Olahan Kue Berbasis Ubi Jalar” yang diselenggarakan pada hari Sabtu, 20 Februari 2016. Tujuan Kegiatan Untuk menggali potensi siswa SMA/SMK dalam bidang diversifikasi pangan. Untuk memberi motivasi kepada masyarakat agar berkreasi dan…

Read More

Pelatihan SASARAN KERJA PEGAWAI (SKP) “Demi kinerja yang lebih berkualitas”

Rabu, 17 Februari 2016, 43 tenaga edukatif Universitas Katolik Widya Karya (UKWK) berkumpul di Aula St. Thomas Aquino untuk mengikuti pelatihan Sasaran Kerja Pegawai (SKP). Dalam pembukaan kegiatan ini, Romo Rektor, Rm. Albert, O.Carm, menyampaikan bahwa Pelatihan SKP adalah demi peningkatan kualitas kinerja para tenaga edukatif. Dengan meningkatnya kualitas mereka, maka meningkat pula kualitas institusi UKWK. Kualitas para pendidik…

Read More

PELATIHAN PEKERTI KOPERTIS WILAYAH VII ANGKATAN KE XI BAGI DOSEN UNIKA WIDYA KARYA MALANG “Dosen Profesional = Mahasiswa Mandiri”

   Unika Widya Karya menyelenggarakan pelatihan Pengembangan Keterampilan Dasar Instruksional (PEKERTI) bagi 46 orang dosen. Pelatihan yang diselenggarakan selama 5 hari (Selasa – Sabtu, 9 – 13 Februari 2016)  dirasakan manfaatnya oleh seluruh peserta, karena teori-teori tentang pembelajaran langsung diaplikasikan   dalam penyusunan rencana pembelajaran, baik dalam pembuatan RPP, RPS, kontrak perkuliah,serta evaluasi penilaian.    Para Narasumber yang dihadirkan oleh…

Read More

St. Thomas Aquino Choir Service

   Pada Misa Pukul 07.00 Hari Minggu Biasa ke IV Tanggal 31 Januari 2016, Paduan Suara St Thomas Aquino Mahasiswa Unika Widya Karya Malang mengadakan Pelayanan Liturgi (Koor) di Gereja Santa Perawan Maria Tak Bernoda, Lawang – Malang. Berangkat dari Kampus UKWK – Jl. Bondowoso 2 Malang dengan menggunakan kendaraan dinas dan pribadi, sebanyak 30 Mahasiswa bersemangat menempuh perjalanan…

Read More

KKN: Ilmu Baru, Pengalaman Baru

   Minggu, 31 Januari 2016 menjadi hari yang menyedihkan sekaligus menggembirakan bagi 79 mahasiswa  Peserta KKN Unika Widya Karya. Karena pada hari itu, mereka telah menyelesaikan Kuliah Kerja Nyata yang berlokasi di Desa Sitiarjo – Kecamatan Sumber Manjing Wetan, Kabupaten Malang.    Selama KKN, para mahasiswa melakukan kegiatan antara lain: bimbingan belajar, membuat kolam lele, memberi penyuluhan dan pertanian…

Read More